Saran untuk yang Ingin Masuk ke Jurusan Teknologi Pendidikan

Nah, ini yang sering ditanyakan oleh adek-adek yang baru mau masuk kuliah ataupun sekarang masih SMA. Sebenarnya, sebagaimana saya selalu katakan kepada para penanya, sebaiknya tidak memilih jurusan ini bberkaitan dengan penggunaan musik. Ada beberapa mata kuliah, yang jika mengikuti arus dan sekedar ingin dapat nilai bagus, maka mesti menggunakan musik (biasanya sebagai backsound).

Hati-Hati Ketika Bermimpi

Maksud aku mimpi di sini adalah di luar mimpi tidur, dalam arti seperti angan-angan seseorang. Namun, sekarang ini makna mimpi bagi seseorang sepertinya lebih disempitkan lagi seperti menjadi cita-cita atau tujuan hidup, namun terkadang di luar jangkauan akal dan sepertinya sesuatu yang sulit sekali terjadi. Aku akui, aku banyak belajar dari buku Hypnotic Writing-nya Joe […]

Buah Hatiku Menuju Bulan Ke-24

Insya Allah, tanggal 24 bulan Juli ini, buah hatiku tersayang berumur 24 bulan alias 2 tahun. Tapi seperti ketika ia berusia 1 tahun, kami melewati hari-hari tersebut sebagaimana hari-hari biasanya. Kenapa? Karena Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam tidak pernah mencontohkan merayakan atau menjadikan hari raya ketika seseorang memasuki tanggal lahirnya. Dan merayakan ulang tahun itu […]

Masih Malu Dikatakan Ibu-Ibu

Kemarin ada yang review website ini * jadi malu *. Tapi disitu banyak kata “ibu-ibu”nya. Hehehe…aslinya masih suka malu kalau dibilang ibu-ibu. Jujur juga masih belum ngerasa jadi ibu-ibu sihh…Kayanya si abang juga belum ngerasa jadi bapak-bapak. Maksud ibu-ibu dan bapak-bapak disini adalah orang yang sudah berumur dengan gaya tertawa ibu-ibu dan bapak-bapak yang khas […]