Toilet Training Versi 2 (Malam Hari)

Alhamdulillah, setelah satu setengah bulan menjalankan toilet training siang hari, pada bulan Maret ini, Ziyad Syaikhan bisa mulai ‘lepas diaper’ pada malam hari. Awalnya aku dan suami berniat menjalankan (mencoba) ide frugal yang aku telah posting kemarin (soalnya kami sendiri belum pernah mencobanya). Jadilah kami di awal bulan membeli diaper Mamy Poko dua buah. Perkiraanku, […]

Judul-Judul Majalah Al-Furqon

Alhamdulillah, ini ada judul-judul majalah Al-Furqon  (sebagiannya saja) yang bisa sedikit membantu di kala kita butuh referensi tentang suatu tema tertentu. (Dengan catatan ada majalahnya atau ada tempat yang menyediakan majalahnya). Judul-judul ini tidak lengkap seluruh edisi, karena aku tidak memiliki seluruh edisi dari majalah Al-Furqon. Kemudian, untuk ketikan di bagian-bagian awal mungkin sedikit berantakan. […]

Berdikari Auto Bodyshop

Nah..yang ini proyek dari mas killy. Terus aku gak pernah hafal linknya dan sampe sekarang gak pernah dapat linknya dari mbah google. Gak tau masih dipakai gak ya desainnya. ^_^ Headernya gak seperti yang terlihat di sini soalnya client pinginnya model blending image gitu dan yang aku kasihin gak ada yang cocok. Dibuat Desember 2008.

‘Ainun Mata, Anfun Hidung, Famun Mulut…

Kemarin ketinggalan mau cerita ini. Alhamdulillah Ziyad Syaikhan juga dah bisa ngenalin beberapa anggota badan. Untuk kepala, biasanya dia suka nunjuk bagian-bagian tertentu terus ngomong “Aa?”, maksudnya aku disuruh sebutin tu apa. Dimulai dari bagian mata, “Ainun…mata, anfun….hidung, famun mulut, udzunun kuping, khoddun pipi.” Kadang ditambah sya’run rambut atau kalau main sama bang Hen, dia […]

Saufa Nadzhabu ilal Madinatil Munawwaroh, Insya Allah ya Habibi…

Aku yakin, kita esok akan pergi ke Madinah Munawaroh Insya Allah wahai kekasihku… Ceritanya di balik kalimat ini… Kemarin salah satu personil Penalette minta ketemuan di kantor. Kebetulan waktu itu abang masih di rumah. Aku berdua sama bang Hen punya firasat yang sama. “Kayanya kok mau keluar ya bang?” “Abang juga kepikiran gitu.” Dan berlanjut […]

Jangan Mengejar Sesuatu yang Telah Dijamin oleh Allah

Beberapa hari yang lalu sempat mendengarkan kajian Ust. Armen rahimahullah. Alhamdulillah jadi muraja’ah berbagai hal tentang kehidupan. Salah satunya tentang rezeki dan ibadah. Di situ, ustadz mengatakan tentang bagaimana seseorang (bahkan yang telah mempelajari ilmu agama dan sunnah Rasulullah shallallahu’alaihi wa sallam), yang tadinya cahaya sunnah terpancar pada wajahnya, seiring dengan waktu, ia menghilang dari […]

Tips Membeli Diaper

What’s the difference? Kelihatan mirip ya sama entry yang kemarin? Kalau kemarin kan tips memilih diaper. Sekarang tips membeli diaper. Kelupaan sih sebenarnya masukin di artikel yang kemarin. Tapi memang temanya beda ya. Jadi, ini dia tips membeli diaper 1. Perhatikan perbandingan antara harga dan jumlah diaper. Misal: Kalau Mamypoko, Rp 70.000 tuh isi berapa […]

Jah dan Jajah…

Sebenarnya maksudnya Jam dan Gajah. Dua kata yang baru bisa dilafalkan oleh Ziyad Syaikhan. Hehehe… Sebenarnya sudah dari bulan kemarin. Tapi apa daya, dah tau alasannya kan kenapa jarang posting. ^_^ Sekarang ini masuk hari ke-4, mengajarkan Ziyad menyadari kalau dia itu pipis. Hari pertama dan kedua masih gak nyadar. Dan masih sering suka kebabaslan […]

Semoga Allah Mengampuniku..

Kemarin aku sempat khilaf mengikuti “Riak” di RuangFreelance. Jazakallahu khoiroo buat bang Hen yang dah ngingetin aku. Baru sadar, lho ya, kan nanti cerita yang dimuat bakal dikomikkan. “Kayaknya yang menang tuh yang model ceritanya kayak cerita aku yang tentang pembayaran project deh bang.” “Emang nanti digambar?” “Iya” “Ya gak boleh dong…” “Lho…oh iya ya…nah […]

Hujan Sore Ini…

Hari ini masih seperti kemarin. Di depan laptop yang sengaja bang hen tinggalkan untuk kupakai, pikiranku tercerabut menekuri tampilan website terbaru yang sedang ku upload. Kali ini website loidsteel. Entah mengapa, plugin drop-down menu yang berjalan normal di localhost, tiba-tiba setelah ku upload tidak berjalan normal. Bahkan setelah ku teliti child page, ia tidak dianggap […]

Untuk apa Hidup?

Hidup itu untuk ibadah kepada Allah lho… Kalau melihat kehidupan di sekitar, ataupun di internet…sepertinya pada lupa. Aku sendiri juga sering jadi keterusan kalo dah connect internet (makanya lebih milih ga terlalu banyak berhubungan langsung dengan internet). Jadi, kalo hidup itu untuk ibadah, maka jangan sampai ada yang sia-sia. Hatta waktu tidur kita. Karena semuanya […]