Sebenarnya ini resep super sederhana. Tapi berdasar pengalaman dulu waktu baru nikah, yang super sederhana bisa jadi benar-benar gak ada di bayangan atau di pikiran :D. Semoga bisa membantu yang baru belajar masak ya.
Resep ini bisa menggunakan daging giling atau sosis. Tapi jika bisa diupayakan daging giling, maka saya lebih suka membuat topping ini menggunakan daging.
Baca selengkapnya Resep Topping Spaghetti/Pizza Super Sederhana