IXL.com; Media Belajar Matematika Anak yang Interaktif dan Menarik

IXL.com adalah website yang berisi latihan-latihan interaktif untuk beberapa mata pelajaran yang bisa digunakan oleh anak dari berbagai rentang usia secara GRATIS. Bahkan dari usia balita. Latihan yang disediakan adalah untuk empat mata pelajaran, yaitu: math, science, language art dan social studies.  Yang sampai saat ini kami rutin gunakan adalah untuk mata pelajaran math, atau lebih sering […]

Cara Menasehati Anak ala Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam

Orang tua, kalau sudah marah atau kesal dengan anaknya, memang mudahnya langsung saja melontarkan kekesalannya. Apalagi jika si anak dirasa benar-benar keterlaluan melakukan kesalahan. Omelan-omelan yang dilontarkan mungkin dari si ibu yang sambil memasak atau sambil melakukan aktifitas rumah tangga lainnya. Lain lagi dari si ayah, nasehat bercampur amarah dilontarkan sambil menggebrak, melotot atau bahkan […]

Uang Saku, Menabung dan Insiden Tabungan Ziyad

Uang Ziyad mulai aku bisa amanahi membeli sesuatu sejak usia 5 tahunan. Dikasih catatan, dititipin uangnya, nanti bisa balik lagi insya Allah. Amanahinnya juga masih kecil-kecil nilainya. Paling beli bumbu dapur, tomat atau sayur mayur lain yang kadang suka ketinggalan pas belanja. Beda sama Thoriq yang sekarang juga usia 5 tahun lebih, ternyata belum bisa […]

Video Hijaiyah Harokat Fathah, Kasroh, Dhommah

Saat memperkenalkan anak dengan huruf-huruf hijaiyah, rasanya semua bisa berjalan menyenangkan. Anakpun – biasanya – menjalaninnya tanpa menyadari bahwa mereka sedang belajar. Namun, ketika diarahkan mulai belajar secara formal dan mengarah kepada harokat, kemudian huruf bersambung dan seterusnya, akhirnya beberapa kendala pun mulai muncul. Memang tidak semua anak. Luma, anak ketiga saya, dengan senang hati […]

Antara Membentuk Kepercayaan Diri dan Mendidik Hal Lainnya…Yaitu..

Ada diskusi sama teman-teman, salah satunya tentang membentuk kepercayaan diri dengan cara membiarkan mereka melakukan pekerjaan yang bisa mereka lakukan. Sumbernya dari buku Modern Islamic Parenting. Masalahnya, kadang anak melakukan suatu pekerjaan tapi kitanya kan masih ragu-ragu ya. Apa bersih, apa bener, apa begini dan begitu. Contohnya banyak, misal mandiri sendiri, cebok sendiri, ngepel, nyapu, […]

Kegiatan Ziyad Bulan Ramadhan; Libur Belajar Sekolah…Terus Ngapain?

Ziyad (9th) sudah mulai puasa penuh sejak umur 7 tahun alhamdulillah. Berarti ini puasa tahun ke-3 untuk dia. Momen dia belajar full puasa itu kan juga di tahun yang sama pas dia mulai homeschooling tingkat SD. Nah…berdasarkan pengalaman selama 2 tahun kemarin, proses belajar formal di rumah itu berkurang drastis kalo: Pas ada nenek kakek/oma opanya datang atau […]

Pilihan Mainan untuk Bayi 0-1 Tahun (Foto)

Orang tua biasanya bingung memberikan mainan yang tepat untuk bayinya yang masih berusia 0-1 tahun. Hal ini dikarenakan kemampuan fisik bayi masih terbatas. Untuk mengetahui mainan yang tepat, salah satu yang perlu disadari adalah kemampuan dasar dan perkembangan kemampuan yang dimiliki bayi usia 0-1 tahun. Bayi berkembang sangat cepat secara fisik maupun kemampuannya selama satu tahun pertama. […]

Cerita Sapih Luma

Alhamdulillah, sapihnya Luma berjalan benar-benar kerasa muluuus dan soft banget masya Allah. Seperti aku bilang di atas, bawaannya udah gak pede duluan. Tapi hypno-nya jalan terus. Aku bilang ke dia dari usia 22 bulanan. Masih jarang-jarang. “Luma..nanti umur 2 tahun berhenti ya nenennya.” Gak mesti sama sih kosa katanya. Tapi setiap ngomong itu, sambil ngeliat dia […]

Toilet Training Luma

  Proses TT Luma ini, alhamdulillah termasuk yang paling mudah. Kesannya paling lama prosesnya, tapi disisi lain paling mudah. Kok bisa? Gak seperti abang-abangnya yang mulai “tet” umur 18 bulan, Luma mulai…mmm…ya lewat dari itu, tapi belum 2 tahun. Sekitar  umur 20 bulan-an.  Sebenarnya, Luma udah menunjukkan kemandirian sebelum itu. Masalahnya, berbagai proses “belajar” Luma […]

Sometimes, I Just Don’t Understand…

Kadang…apa sering yah, aku tuh gak ngerti sama percakapan mereka. Anak-anak. Ziyad, Thoriq yang suka banget cerita atau berkhayal sesuatu. Seringkali aku berusaha konsentrasi mendengarkan cerita mereka. Dijelaskan dari gambar-gambar yang mereka buat, atau sambil memainkan mainan yang telah mereka buat. Tapi gak paham. Gagal paham. Kadang aku menyahuti sedikit dari beberapa tokoh atau kata […]

DIY: Membuat Counting Beads, Based on Montessori Method

Alhamdulillah, akhirnya terwujud juga bikin bead bars (manik bersusun) model montessori ini. Walaupun masih terbatas 2 warna hihi. Soalnya pas beli beadsnya belum kepikiran banget buat ngewujudin ini. Padahal pinginnya udah dari zaman Ziyad masih preschool. Lama amat ketundanya haha. Soalnya kalo pas ke toko 96 nyari ko gak ada yang pas. Mau beli beads yang dalam […]

Janda…

Anak-anak lagi asyik lagi baca buku yang satu ini. Ini buku belinya diskonan di gramedia. Dan paling senang banget deh kalo beli buku diskon terus ternyata isinya bUAGus banget masya Allah. Dari awal beli, ni buku gak bosan-bosan dilihat sama anak-anak. Sampai akhirnya aku solasiin semua covernya. Soalnya udah mulai sekarat, kalo diplastikin tetep bakal […]

Tips Melatih Gadis Kecil Kita Berjilbab

jilbab gadis kecil

Dulu, saat masih gadis, melihat seorang ummahat membawa anaknya yang masih bayi dijilbabi rasanya aneh. “Kan kasihan.”“Kan gerah.”“Kan sumuk.” Tapi ternyata seiring waktu, akhirnya saya mulai mengerti. Penjagaan sejak dini dari orangtua sangat dibutuhkan. Memakai jilbab, adalah sebuah ujian keimanan bagi seorang wanita. Apalagi di masa kita. Masa dimana setiap jengkal langkah dan pandangan mata adalah  godaan keindahan […]

Video Kartun Lucu Binatang dan Dinosaurus dari “Big Noisy Book”

Video kartun binatang dan dinosaurus ini sangat menarik dan lain dari biasanya. Jangan tanya kenapa dinosaurus dibedakan dari binatang ;D. Mungkin karena memang dinosaurus spesies yang lain dari yang lain dan sudah punah. Jenisnya pun bermacam-macam, mulai dari yang di darat, udara dan air. Video ini sebenarnya merupakan -semacam- trailer dari isi Big Noisy Book […]

Ketika Sang Ayah Geram dan Anak Bersikap Acuh

Perilaku orang tua dalam mendidik mencerminkan suatu porsi besar masalah pendidikan anak. Orang tua yang sukses dalam mendidik anak adalah para orang tua yang memperoleh pengalaman mendidik dari anak-anak mereka. Mereka memperolehnya dari anak-anak mereka melalui perkembangan reaksi-reaksi mereka yang mengingatkan agar menahan marah ketika menghadapi perilaku-perlaku buruk anak mereka dan memberinya petunjuk agar berlaku lemah […]

Siwak For Baby ^^

Sudah baca artikel terbaru di ummiummi? Yuk, baca terus praktekin bagi yang belum mraktekin hihi. Mudah-mudahan dapat pahala. Anaknya siwakan, ibu bapaknya juga dong ya. Kita hidupin sunnah Nabi shallallau ‘alaihi wa sallam. Di artikel itu dibahas lengkap dari tips penyimpanan plus juga ada tips penggunaan/cara untuk menyiwaki bayi. Ada videonya juga. Sebenarnya, videonya mo dimozaik […]